Minggu, 10 April 2016

Fotografi Digital (Digital Photography)



       1.       Jelaskanlah hal berikut:
a.       Bagaimana  prinsip dari sebuah kamera digital dan bagaimana sebuah kamera digital bekerja?
b.      Apa yang dimaksud engan efek dari cahaya  dan sensor gambar.
c.       Bagaimana gambar berwarna dapat dihasilkan dari penangkapan sensor gambar hitam putih?
d.      Apa yang lensa kamera lakukan; apa yang dimaksud dengan jarak fokus (focal length)?
       2.       Bagaimana tingkap kanta (lens aperture) dan jeluk medan (depth of field) berhubungan?
       3.        Jelaskan yang dimaksud dengan  pixels, resolusi gambar dan ukurun gambar ?
       4.       Apa yang dimaksud dengan dua tipe dari pengkompresian gambar (image compression)?
       5.       Sebutkan dan jelaskan tiga tipe dari format gambar dalam fotografi secara digital
       6.       Berikan prinsip-prinsip yang digunakan dalam fotografi?
       7.       Ambil gambar sebagai ilustrasi dengan menggunakan sedikitnya delapan dari teknik-teknik berikut. Gunakan perbandingan gambar untuk ilustrasi:
a.       Pembingkaian (Framing)
b.      Kemantapan kamera
c.       Arah pencahayaan- depan, samping, atau backlighting
d.      Kualitas dari Cahaya – teduh, sinar matahari dan waktu hari
e.      Aturan sepertiga (rule of third)
f.        Sudut (angle)– eye level, tingkat tinggi dan rendah
g.       Level Horison
h.      Jarak dari Subyek – mengisi frame
i.         Penggunaan leading lines
j.        Paparan yang benar (correct exposure)  – kurang terang, terlalu terang dan  benar terkena
k.       Penggunaan Flash – jarak tepat dan reflektif objek
      8.       Pelajari bagaimana menempatkan foto di PowerPoint. Buat sebuah presentasi dengan menggunakan PowerPoint yang menampilkan foto yang telah diambil menggnakan teknik-teknik diatas.
      9.       Gunakan sebuah program foto editor di komputer, tunjukkan kemampuan untuk crop, memperbaiki warna, ketajaman dan menyesuaikan kecerahan/kontras pada foto.
      10.   Selesaikan sekurangnya 3 (tiga) proyek fotografi kreatif dengan menggunakan program foto editor; seperti pada sampul CD, halaman kliping foto, kolase dll.
      11.   Memiliki pemahaman dasar dalam teknik mengorganisasikan data/file


Tingkat Kepahaman 2

Tidak ada komentar:

Posting Komentar